Berita  

Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat, Satlantas Polresta Manado Gelar Patroli Siaga Lampu Biru

Patroli yang melibatkan beberapa personel ini juga dilaksanakan untuk mendukung kebijakan Polri dalam menjaga stabilitas keamanan, khususnya di wilayah perkotaan yang memiliki tingkat mobilitas tinggi.

“Selain itu, petugas juga mengimbau para pengendara untuk tetap mematuhi peraturan lalu lintas dan selalu berhati-hati saat berkendara,” pungkasnya.(ikel)